Assalamualaikum Wr.Wb.
Kali ini saya akan sharing cara install cms balitbang.
Langkah-langkah:
Kali ini saya akan sharing cara install cms balitbang.
Langkah-langkah:
- Masuk ke terminal.Ketik su dan isikan passwordnya.
- Kita masuk ke /var/www/html/.
- Ekstrak filenya.
- Pindahkan cmsbalitbangv35 ke cmsbalitbang.
- Kita beri hak akses.
- Buat databasenya.
- Buka browsernya http://localhost/cmsbalitbang/.
Pilih saya setuju.
- Kita pilih Sekolah Menengah Kejuruan.
- Pilih paket lengkap.
Klik lanjut.
- Isikan database yang tadi sudah dibuat.Sesuaikan pada gambar dibawah ini.
Klik install. - Install selesai. Kita masuk login web.
- masukkan username dan password yang sudah dibuat.
- Akan muncul tampilan seperti ini.
Selamat mencoba.